
Tentunya teman-teman sudah tau bagaimana cara nya membuat sebuah file atau folder menjadi Hidden (Tersembunyi) dan juga sudah tau bagaimana cara meng-Unhide nya sehingga bisa terlihat di Windows Eksplorer kembali... tapi saya akan menjelaskan nya sedikit lagi, siapa tau masih ada yang belum tau caranya.
cara membuat Hidden File :
Buka windows eksplorer
Lalu pilih Folder atau File yang hendak di Hide
Klik kanan pada Folder / File tersebut lalu pilih "Properties"
Centang check box yang bertulisan "Hidden"
Lalu klik OK, sekarang File /Folder anda telah terhidden.
Cara menampilkan File yang di hidden :
Buka Windows Eksplorer
File yang di hide tidak akan terlihat, karena sedang dalam status disembunyikan
Pada Windows 7 : klik Menu...